Fakultas Syariah IAIN Ponorogo Menjadi Pelaksana Rekruitmen Perangkat Desa

Fasya Media Center – Untuk kali kedua, Fakultas Syariah IAIN Ponorogo mendapat kepercayaan sebagai Pelaksana Ujian Calon Perangkat. Sebelumnya Fakultas Syariah sukses menjadi pelaksana Ujian Calon Perangkat di Desa Siman Kecamatan Siman Kabupaten Ponorogo pada 13 Februari 2023. Kali ini adalah Ujian Rekruitmen Perangkat Desa Josari Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo. Ujian pengisian perangkat dilaksanakan pada…

Bangga, Alumni Fakultas Syariah IAIN Ponorogo Dilantik Jadi Advokat APSI

Fasya Media Center – Dewan Pengurus Wilayah (DPW) Asosiasi Pengacara Syariah Indonesia (APSI) Jawa Timur telah melantik 35 advokat, sembilan di antaranya adalah alumni Fakultas Syariah IAIN Ponorogo. Acara ini diselenggarakan pada Selasa, 29 November bertempat di Novotel Surabaya Jawa Timur dan dilanjutkan pada Rabu, 30 November sebagai pengambilan sumpah pengacara di Pengadilan Tinggi Surabaya.…

Lab Falak WDO IAIN Ponorogo Diseminasikan Digital Image Processing

Fasya Media Center – Laboratorium Falakiyah Watoe Dhakon Observatory (WDO) Fakultas Syariah IAIN Ponorogo diberi kepercayaan untuk mendiseminasikan salah satu teknik rukyatulhilal berbasis teknologi kepada seluruh pengurus dan anggota Lembaga Falakiyah Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama Gresik. Acara yang dilaksanakan di Foresta Resort Tretes Prigen Pasuruan tersebut merupakan rangkaian kegiatan Musyawarah Kerja Lembaga Falakiyah Pengurus Cabang…

Sebanyak 2585 Mahasiswa Baru IAIN Ponorogo Ikuti PBAK 2022

Fasya Media Center – IAIN Ponorogo kembali menggelar agenda besar yaitu Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) bagi mahasiswa baru, setelah 2 tahun vakum karena pandemi. Dengan mengusung tema “Spirit Moderasi Beragama dan Gerakan Mahasiswa di Era Disrupsi Digital”, sebanyak kurang lebih 2585 mahasiswa baru mengikuti PBAK selama 4 hari, yaitu mulai Kamis 25 Agustus…

Cegah Pernikahan Dini, Mahasiswa KPM 62 Mono HKI Adakan Seminar Bina Keluarga Remaja di Desa Binade, Kec. Ngrayun

Fasya Media Center – Gelar aksi pengabdian, Kelompok Kuliah Pegabdian Masyarakat (KPM) 62 Mono Hukum Keluarga Islam (HKI) IAIN Ponorogo bekerja sama dengan Pemerintah Desa Binade mengadakan Seminar Bina Keluarga Remaja di Desa Binade, Kecamatan Ngrayun, Ponorogo, Selasa (26/07/22). Seminar ini menghadirkan pemateri dari pihak Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Kecamatan Ngrayun yaitu…

Debat Kandidat Calon Warnai Kongres VI RM IAIN Ponorogo

Fasya Media Center – Menjelang Pemilihan Umum Raya (Pemira) Organisasi Mahasiswa (Ormawa) IAIN Ponorogo, Komisi Pemilihan Umum Mahasiswa (KPUM) Fakultas Syariah menggelar debat kandidat calon. Debat kandidat ini merupakan serangkaian kegiatan dari kongres VI Republik Mahasiswa (RM) IAIN Ponorogo yang dilaksanakan pada Jum’at, 25 Februari 2022 di Aula Fakultas Syariah. Insharie Amarilys Sagita, selaku ketua…

Tindak Lanjut Kerjasama, Fakultas Syariah Ikut Ramaikan Workshop Penulisan Karya Ilmiah

Fasya Media Center – Sebagai bentuk tindak lanjut kerjasama, Fakultas Syariah IAIN Ponorogo ikut meramaikan kegiatan workshop karya ilmiah. Workshop yang dirangkai dengan penandatanganan kerjasama antara Fakultas Hukum Universitas Islam Malang (Unisma) dan Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia (UII) tersebut dilakukan secara daring melalui sambungan zoom meeting dan live streaming youtube pada Rabu, 23 Februari…

Kerjasama dengan APSI Jatim, Fakultas Syariah Kembali Adakan Diklat Profesi Advokat

Fasya Media Center – Pendidikan Pelatihan Profesi Advokat (PPPA) kembali digelar di IAIN Ponorogo. Kali ini yang menyelenggarakan adalah Asosiasi Pengacara Syariah Indonesia (APSI) Wilayah Jawa Timur bekerjasama dengan Fakultas Syariah IAIN Ponorogo. Acara pembukaan dilaksanakan pada Sabtu, 5 Februari 2022 dan akan berlangsung setiap Sabtu dan Minggu hingga 27 Februari mendatang. Acara yang dilaksanakan…

Kunjungi PA Nganjuk, LKBH IAIN Ponorogo Lakukan Monev Posbakum

Fasya Media Center – Direktur Lembaga Konsultasi dan Bantuan Hukum (LKBH) IAIN Ponorogo, Dr. Abid Rohmanu. M.H.I, melakukan kunjungan dan koordinasi layanan Pos Bantuan Hukum (Posbakum) di Pengadilan Agama (PA) Nganjuk pada Selasa, 30 November 2021. Kunjungan yang didampingi dua pengurus lain, yakni Dr. Ahmad Junaidi, M.H.I., dan Wahyu Saputra M.H.Li., ini diterima oleh Wakil…