Workshop Penyelarasan Kurikulum Berbasis KKNI Fakultas Syariah IAIN Ponorogo
Ponorogo, Kamis 18 Oktober 2019 Fakultas Syariah telah melakukan kegiatan Workshop Penyelarasan Kurikulum Berbasis KKNI di Hotel Amaris Ponorogo. Peserta dari kegitan tersebut yakni Dosen yang mengampu mata kuliah di Fakultas Syariah. Kegiatan ini mendatangkan narsumber yaitu Dr. Basuki, M.Pd (Wakil Rektor Bidang Akademik dan kelembagaan IAIN Ponorogo). Berdasarkan tujuan dari kegiatan ini maka, output…